Senin, 25 September 2017

Qr Code Maps OK

MEMBUAT GOOGLE MAPS MENJADI BARCODE / QRCODE

Hi teman-teman kali ini saya mau berbagi tips sederhana membuat lokasi di google maps menjadi bentuk barcode / qr-code.

Tutotial ini cukup bermanfaat untuk undangan pernihakan dan lain-lain, secara sekarang itu sudah kekinian, semua harus serba menerapkan teknologi, dilain kalau mau buat undangan kita mesti bisa buat undangan online (menggunakan website), kita juga bisa menerapkan qr-code untuk lokasi di undangan... lanjut aja yuk


1. Cari lokasi yang diinginkan yang sudah ada di maps.google.com lalu klik kiri 1x hingga terlihat seperti ini, lalu klik bagikan di kotak merah sebelah kiri...


atau jika belum ada penanda di google maps nya klik kiri 1x akan terlihat seperti ini.



Klik yang bawah nya (dari gambar di atas) nanti akan terlihat seperti di bawah ini


2. Setelah di klik bagikan di kotak sebelah kiri maka akan terlihat screenshoot seperti dibawah ini, akan ada url pendek yang otomatis terbuat (jangan lupa untuk menceklis perpendek url)



3. Copy url nya, contoh nya disini adalah https://goo.gl/maps/YfgfNmyq6j52 setelah dicopy, pastekan di tab baru dengan menambahkan .qr


Maka akan terlihat qr code nya yang bisa di print atau di edit digabungkan dengan undangan :D



Ganbateee :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar