Cara menghilangkan powered by opencart
1. Pertama silahkan cpanel web toko online di hosting yang sudah di install opencart, kemudian pilih File Manager >> buka root folder public_html atau halaman folder utama dari toko online itu sendiri
2. Kemudian cari folder berikut: public_html/admin/view/template/common dan edit dengan menggunakan notepad atau editor lainnya pada file footer.tpl
3. Pada file footer.tpl Cari baris ini –> <div id=”footer”><?php echo $text_footer; ?></div>
4. Hapus bagian –> <?php echo $text_footer; ?> sehingga cukup menjadi seperti ini <div id=”footer”></div>
5. Dari sini sebenarnya teks powered by opencart sudah tidak muncul, namun untuk lebih lengkapnya anda bisa menghapunya juga di file footer.php pada direktorycatalog\language\english\common cari dan hapus kalimat powered by opencart “atau yang mirip di atas”
6. Terakhir tinggal Save file tersebut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar