Mengatasi Could not create Java Virtual Machine
Jika anda mengalami masalah yang sama seperti diatas, cobalah solusinya dengan cara ini :
- Buka Control Panel
- Pilih System
- Klik Advanced Systems Properties
- Lalu pilih Environment Variables
- Di System Variables, Klik new
- New Variable Name: _JAVA_OPTIONS
- New Variable Value: -Xmx512M
- klik OK
Nah, setelah itu cobalah lagi menjalankan apikasi java yang tadinya error.
Semoga berhasil. :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar