Kamis, 12 Februari 2015

Teamviewer

Cara menggunakan teamviewer:
1. Download Aplikasi teamviewr langsung di situsnya download
2. Install Teamviewer dengan Personal non comercial
3. Jika Sudah Berhasil maka akan ada tampilan seperti ini

4. Karena Jaringan kita terhubung dengan proxy server, kita harus menyeting proxy server kita terlebih dahulu , Pilih Extras->Option->pilih proxy Setting-


Jika kita di rumah kita tidak usah setting proxy.
5. Setelah itu kita masukkan username atau ID teamviewer yang ada di komputer yang kita ingin remote, setelah itu connect to partner dan masukkan password komputer yang ingin kita remote. Selesai

6. Viola.. remote Berhasil.
7. Jika kita ingin mengeset password kita sekehendak kita, maka pilih Extras->Option->Security->change password

8. Jika kita ingin menggunakan teamviewer ini via LAN, maka pilih tab General->incoming lan connection, pilih Accept Exclusively

8. Sehingga username berubah menjadi IP Computer kita

Tinggal memasukkan partner ID dengan IP computer Teamviewer yang kita ingin remote juga, dengan catatan teamviewer client, harus di setting dengan LAN juga.

Untuk Via Smartphone, kita tinggal search di google Play, jika menggunakan OS Android.

Sekian Tutorial dari saya,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar